SELAMAT DATANG DI WABSITE RESMI PEMERINTAH KALURAHAN PENGASIH, KAPANEWON PENGASIH, KABUPATEN KULON PROGO -

Artikel

Profil Wilayah Desa

05 Maret 2019 15:49:33  Kepala Desa TTD  38.977 Kali Dibaca 
  1. Kondisi geografis :
  • Desa Pengasih kondisi wilayahnya : wilayah timur dan barat berupa tanah putih dan merupakan dataran tinggi, sedangkan wilayah tengah berupa dataran rendah tanahnya berwarna merah dan hitam.
    • Ketinggian tanah di atas permukaan air laut antara 18 − 25 M
    • Banyaknya curah hujan antara 550 − 3.000 mm
    • Suhu udara antara 24 o − 33o  

Keadaan Geografis

NO

BAGIAN WILAYAH/KONTUR

CAKUPAN PEDUKUHAN

1

Bagian Barat : tanah kering, miring

Tunjungan, Clawer,Jamus, Timpang,Ngento

2

Bagian Tengah: kering,dataran rendah

Terbah,Serut, Dayakan, Pengasih,Kedunggalih

3

Bagian timur : kering, dataran rendah dan miring

Kepek, Derwolo, Klampis

 

Batas Wilayah

NO

BATAS

WILAYAH 

1

Utara

 Desa Sendangsari

2

Timur

Desa Kaliagung dan Desa Margosari

3

Selatan

Desa Margosari dan Kelurahan Wates

4

Barat

Desa Karangsari

 

  1. Gambaran Umum Demografi :
  • Luas wilayah Desa Pengasih 676,7350 Ha (terbagi menjadi 13 pedukuhan, 28 RW 69 RT)
  • Jumlah Penduduk : 9.314  jiwa terdiri  620 laki-laki dan 4.694 perempuan jumlah  kepala Keluarga (KK) 2.958 KK.
  • Mata pencaharian penduduk mayoritas buruh/ petani/wiraswasta.
  • SDM berupa kegotong royongan masyarakat sangat kuat dan meningkat.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Wilayah Kalurahan

Aparatur Kalurahan

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Kalurahan


Alamat : JL PROJOMARTANI NO. 05, PENGASIH, PENGASIH, KULONPROGO
Kalurahan : PENGASIH
Kapanewon : Pengasih
Kabupaten : KULON PROGO
Kodepos : 55652
Telepon : 0274775305
Email : pengasihdesa.goid@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:262
    Kemarin:127
    Total Pengunjung:90.119
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:44.192.79.149
    Browser:Tidak ditemukan

Arsip Artikel

19 Juni 2019 | 39.280 Kali
Kontak
05 Maret 2019 | 38.977 Kali
Profil Wilayah Desa
05 Maret 2019 | 38.698 Kali
Profil
05 Maret 2019 | 38.690 Kali
Pemerintah desa
29 Maret 2019 | 38.684 Kali
Aduan
05 Maret 2019 | 38.683 Kali
Sejarah Desa
05 Maret 2019 | 38.640 Kali
Data Desa

Statistik SID